Resep Soto Daging Sapi oleh YCieana
Berikut ini adalah cara memasak Soto Daging Sapi. Resep Soto Daging Sapi yang ditulis YCieana dapat disajikan .
Resep Soto Daging Sapi
Porsi:
Bahan-bahan
- Daging dan balungan Sapi (sesuai selera)
- # Bumbu Halus : #
- Garam
- 17 biji Merica
- 2 sdt Ketumbar
- 6 siung Bawang merah
- 4 siung Bawang putih
- 10 biji Jinten
- 3 biji Kemiri
- Kunyit (dibakar dulu)
- 1 iris Laos (digeprek)
- 1 iris Jahe (digeprek)
- 1 serai (digeprek)
- # Bahan Pelengkap : #
- 1 lembar Daun Jeruk
- 1 sdt Royco rasa sapi
- 1 bungkus Bumbu Soto instan (merk bamboo)
- Secukupnya bawang merah goreng
- Daun Bawang Pre (diiris2)
- Daun Seledri
- Batang Seledri (diiket)
Langkah
-
Cuci bersih daging dan balungan sapinya. Lalu presto selama 20 menit
-
Siapkan bumbu halusnya, tumis beserta daun jeruk, serai, laos dan jahe hingga harum. Masukkan kuah hasil prestonya tadi dan batang seledri. Tunggu hingga mendidih
-
Masukkan daging sapi, daun bawang pre, seledri dan bawang merah goreng. Icip2. Kalau sudah pas, tunggu hingga mendidih +-10 menit supaya bumbu meresap. Lalu matikan kompor.
-
Soto daging sapi siap dinikmati. Dijamin anti gagal
Demikianlah tadi Resep Soto Daging Sapi, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Soto Daging Sapi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Daging Sapi Karya YCieana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Daging Sapi Karya YCieana dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/09/resep-soto-daging-sapi-karya-ycieana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.