Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint) - Giacinta Permana

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint) - Giacinta Permana
  • Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint) oleh Giacinta Permana

    Dibawah ini adalah resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint). Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint) yang dibuat oleh Giacinta Permana bisa disajikan 5 porsi.



    resep masakan Peanut cookies with jam (jam Thumbprint)


    Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint)


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 275 gram tepung terigu
    2. 25 gram tepung maizena
    3. 1/4 sdt garam
    4. 225 gram mentega (unsalted butter)
    5. 200 gram gula tepung/pasir halus
    6. 1/4 sdt vanili bubuk
    7. 1 butir putih telur ayam, untuk celup adonan
    8. 100 gram kacang almond/mede, cincang kasar untuk membalut adonan
    9. Isi :
    10. 100 gram selai strawberi
    11. 100 gram selai srikaya

    Cara Membuat

    1. Campur tepung terigu, maizena dan garam lalu ayak. Sisihkan.

    2. Kocok mentega, gula, vanili dengan mixer sampai lembut(2 menit).Angkat mixer.

    3. Masukkan bertahap campuran tepung, aduk dengan sendok kayu/spatula hingga tercampur rata.

    4. Ambil adonan dengan sendok, bentuk bulat. Celupkan ke dalam putih telur, lalu gulingkan ke dalam kacang cincang. Letakkan di atas loyang yang diolesi margarin. Tekan tengahnya dengan jempol jari hingga berlekuk.

    5. Panggang dalam oven lebih kurang selama 20 menit atau sampai kukis berwarna kuning keemasan. Keluarkan dari oven.

    6. Isi tengah kue dengan selai. Kalau saya pake selai strawberi dan srikaya. Panggang kembali selama 5 menit agar selai kering.

    7. Angkat dan sajikan.

    8. Botol selai kosong he he pindah ke kukis.




    Itulah Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint), Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint) - Giacinta Permana diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Peanut cookies with jam (jam Thumbprint) - Giacinta Permana dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/09/resep-peanut-cookies-with-jam-jam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.