Resep Deppa Tori / Kue Toraja Karya Ella Elle

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Deppa Tori / Kue Toraja Karya Ella Elle
  • Resep Deppa Tori / Kue Toraja oleh Ella Elle

    Berikut ini resep masakan Deppa Tori / Kue Toraja. Resep Deppa Tori / Kue Toraja yang dibuat oleh Ella Elle cukup untuk .



    resep lengkap untuk Deppa Tori / Kue Toraja


    Resep Deppa Tori / Kue Toraja


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gram tepung beras
    2. 250 gram gula merah
    3. 1/4 sendok makan baking powder
    4. 1/4 sendok makan vanili bubuk
    5. 75 gram wijen
    6. 120 ml air
    7. secukupnya Minyak goreng

    Langkah

    1. Campurkan tepung beras, vanili bubuk dan baking powder, aduk2 hingga merata.

    2. Campurkan gula merah dan air, kemudian masak hingga gula merah larut.

    3. Tuangkan larutan gula merah dalam campuran tepung, kemudian campur hingga kalis dan adonan bisa dibentuk.

    4. Taburkan wijen di atas papan/alas untuk memotong adonan. Ambil adonan kemudian letakkan di atas taburan wijen tadi. Pipihkan adonan hingga 1/2 - 3/4 cm, kemudian taburkan lagi wijen dibagian atas adonan, tekan perlahan agar wijen melekat.

    5. Potong2 adonan membentuk jajargenjang.

    6. Goreng adonan dalam minyak panas hingga adonan merekah.

    7. Kue toraja/ Deppa tori siap disajikan.




    Demikianlah Resep Deppa Tori / Kue Toraja, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Deppa Tori / Kue Toraja diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Deppa Tori / Kue Toraja Karya Ella Elle diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Deppa Tori / Kue Toraja Karya Ella Elle dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/09/resep-deppa-tori-kue-toraja-karya-ella.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.