Resep Roti manis isi pisang By yessi sulistria

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti manis isi pisang By yessi sulistria
  • Resep Roti manis isi pisang oleh yessi sulistria

    Berikut ini adalah resep memasak Roti manis isi pisang. Resep Roti manis isi pisang yang ditulis yessi sulistria cukup untuk .



    bahan dan cara membuat Roti manis isi pisang


    Resep Roti manis isi pisang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 400 gr tepung terigu
    2. 260 ml susu cair (aku pake low fat)
    3. 50 gr margarin
    4. 75 gr gula pasir
    5. 1 1/2 sdt ragi instan
    6. 1/2 sdt garam
    7. Topping :
    8. Secukupnya pisang ambon matang,wijen untuk taburan
    9. Olesan: kutel,skm (campur jadi satu)

    Langkah

    1. Siapkan loyang bread maker,pertama masukkan susu cair,lalu tepung terigu,lubangi sedikit di tengah2 tepung,kemudian masukkan ragi instan,gula,garam dan margarin,lalu tekan tombol menu dan cari menu dough,

    2. Setelah selesai di uleni kurlep 1jam 30 menit,keluarkan,kempiskan adonan,dan bentuk sesuai selera (aku di timbang 30gr)sampai adonan habis

    3. Setelah di bentuk,tunggu sampai adonan mengembang kembali,baru olesi dengan campuran kutel dan SKM,lalu taburi dengan wijen,oven kurlep 30 menit(tergantung oven masing2)

    4. Selamat mencoba




    Demikianlah tadi Resep Roti manis isi pisang, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Roti manis isi pisang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti manis isi pisang By yessi sulistria diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti manis isi pisang By yessi sulistria dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/08/resep-roti-manis-isi-pisang-by-yessi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.