Resep Nugget pisang Kiriman dari Ridha_Zahra

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nugget pisang Kiriman dari Ridha_Zahra
  • Resep Nugget pisang oleh Ridha_Zahra

    Dibawah ini adalah resep masakan Nugget pisang. Resep Nugget pisang yang dibuat oleh Ridha_Zahra bisa disajikan .



    gambar untuk resep Nugget pisang


    Resep Nugget pisang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 .kg pisang (bebas jenisnya)
    2. 2 buah telur
    3. 35 gram keju
    4. 2 sachet SKM
    5. 5 sendok gula pasir
    6. 1 bks vanili
    7. 5 sendok terigu
    8. secukupnya garam
    9. secukupnya minyak goreng
    10. bahan celupan :
    11. Terigu + air
    12. Tepung roti
    13. toping :
    14. Susu coklat + keju

    Langkah

    1. Lumatkan pisang dg garpu atau boleh di blender

    2. Campurkan terigu,telur,keju,gula,vanili,susu & garam

    3. Aduk sampai rata dan tuang kedalam loyang yg di alasi plastik.kukus selama 30 menit

    4. Dinginkan terlebih dahulu lalu potong sesuai selera

    5. Celupkan pisang kedalam adonan terigu lalu balur dg tepung roti.masukkan ke dalam freezer

    6. Goreng nugget pisang kedalam minyak panas

    7. Beri toping susu coklat dan keju.Nugget siap di santaaaap.....




    Itulah Resep Nugget pisang, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Nugget pisang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nugget pisang Kiriman dari Ridha_Zahra diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nugget pisang Kiriman dari Ridha_Zahra dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/08/resep-nugget-pisang-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.