Resep Sushi Simple Indomie Rica-rica oleh Junaida Ariestiyanti
Dibawah ini adalah resep memasak Sushi Simple Indomie Rica-rica. Resep Sushi Simple Indomie Rica-rica yang ditulis Junaida Ariestiyanti bisa disajikan 1 porsi.
Resep Sushi Simple Indomie Rica-rica
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 bks Indomie goreng rica-rica
- 1 butir telur
- 1 buah sosis
- Secukupnya nasi
- Pelengkap :
- French Fries
- Saus sambal
- Mayones
Cara Membuat
-
Rebus indomie rica-rica sampai matang. Tiriskan dan aduk dengan bumbu hingga tercampur rata
-
Kocok telur dan dadar telur dengan api kecil agar matang merata
-
Goreng sosis sampai matang (tdk dipotong2, bentuk utuh)
-
Siapkan plastik sebagai alas. Taruh telur dadar, lalu letakkan nasi secukupnya diatasnya sampai rata. Kemudian letakkan indomie rica-rica diatasnya sampai rata. Setelah itu letakan sosis diujung yg akan digulung diatas indomie rica-rica
-
Gulung perlahan, pegang permukaan plastik
-
Setelah itu taruh diatas piring dan potong sesuai selera
-
Siap dihidangkan bersama saus sambal dan mayones
Itulah tadi Resep Sushi Simple Indomie Rica-rica, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sushi Simple Indomie Rica-rica diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sushi Simple Indomie Rica-rica Dari Junaida Ariestiyanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sushi Simple Indomie Rica-rica Dari Junaida Ariestiyanti dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/07/resep-sushi-simple-indomie-rica-rica.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.