Resep Mie kuah naga (seafood) Kiriman dari Desy Setianingrum Echy

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mie kuah naga (seafood) Kiriman dari Desy Setianingrum Echy
  • Resep Mie kuah naga (seafood) oleh Desy Setianingrum Echy

    Berikut ini resep masakan Mie kuah naga (seafood). Resep Mie kuah naga (seafood) yang ditulis Desy Setianingrum Echy bisa disajikan .



    cara membuat Mie kuah naga (seafood)


    Resep Mie kuah naga (seafood)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 siung bawah putih
    2. secukupnya Mie naga
    3. 5 siung bawah putih
    4. 3 siung bawah merah
    5. 4 buah kemiri
    6. 2 butir telur
    7. 2-3 sendok Saos tiram
    8. 500 ml Air
    9. secukupnya Garam
    10. secukupnya Gula
    11. secukupnya Lada
    12. Pelengkap : sawi, Daun bawang, kol ungu, bawang goreng,seafood (udang dan cumi)
    13. Kol ungu, olahan seafood

    Langkah

    1. Bawang putih, bawang merah dan kemiri haluskan

    2. Tumis bumbu halus sampai harum

    3. 2 butir telur campur dengan tumisan bumbu halus

    4. Tuang segala macam seafood, tunggu hingga masak

    5. Setelah seafood masak tuang air dan pelengkap lain

    6. Tanbahkan 2-3 sendok saos tiram, garam, gula dan lada sesuai selera

    7. Tunggu hingga mendidih sajika

    8. Selamata menikmati ??????




    Itulah Resep Mie kuah naga (seafood), Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Mie kuah naga (seafood) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie kuah naga (seafood) Kiriman dari Desy Setianingrum Echy diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Mie kuah naga (seafood) Kiriman dari Desy Setianingrum Echy dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/07/resep-mie-kuah-naga-seafood-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.