Resep Kue Bugis Kerucut Dari ida

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue Bugis Kerucut Dari ida
  • Resep Kue Bugis Kerucut oleh ida

    Berikut ini resep cara membuat Kue Bugis Kerucut. Resep Kue Bugis Kerucut yang ditulis ida dapat disajikan 25 Buah.



    resep Kue Bugis Kerucut


    Resep Kue Bugis Kerucut


    Porsi: 25 Buah

    Bahan-bahan

    1. 500 Gram Tepung ketan Putih
    2. 100 Gram Tepung Ketan Hitam
    3. 250 Gram Kentang
    4. 2 Buah Kelapa
    5. 500 Gram Gula Pasir
    6. secukupnya Daun Pandan
    7. Garam
    8. secukupnya air

    Langkah

    1. Buat unti kelapa parut, gula pasir dan daun pandan dimasak sampai matang

    2. Masak santan dan gula pasir hingga mendidih kemudian diamkan smp benar dingin

    3. Rebus kentang smp matang kemudian haluskan

    4. Setelah itu campur semua bahan, tepung, kentang dan santan aduk terus smp kalis kemudian dibulatkan isi dalamnya dgn unti, kemudian kukus selama 20 menit

    5. Setelah matang tunggu smp dingin kemudian bungkus dengan daun pisang.




    Demikianlah Resep Kue Bugis Kerucut, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kue Bugis Kerucut diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Bugis Kerucut Dari ida diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue Bugis Kerucut Dari ida dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/06/resep-kue-bugis-kerucut-dari-ida.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.