Resep Es buah segaarrr Oleh chusnullia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Es buah segaarrr Oleh chusnullia
  • Resep Es buah segaarrr oleh chusnullia

    Inilah resep memasak Es buah segaarrr. Resep Es buah segaarrr yang dishare oleh chusnullia bisa disajikan 10 porsi.



    resep Es buah segaarrr


    Resep Es buah segaarrr


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/4 semangka, potong dadu
    2. 1/4 melon, potong dadu
    3. 1/4 pepaya, potong dadu
    4. 1 bungkus jelly
    5. 1 cup nata de coco
    6. 1 cup cincau hitam
    7. 1 cup biji selasih
    8. 1 bungkus rumput laut
    9. secukupnya air
    10. secukupnya susu kental manis putih
    11. secukupnya sirup coco pandan
    12. es batu secukupnya, bisa diserut

    Langkah

    1. Semua buah dikupas, cuci bersih, potong dadu

    2. Jelly dimasak, didinginkan, potong dadu

    3. Siapkan masing-masing bahan sesuai selera, masukkan ke dalam mangkok

    4. Tambah air secukupnya, tambah es batu, tambah di atasnya sirup dan susu kental

    5. Aduk sampai sirup dan susu tercampur rata, siap dinikmati




    Itulah tadi Resep Es buah segaarrr, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Es buah segaarrr diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es buah segaarrr Oleh chusnullia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Es buah segaarrr Oleh chusnullia dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/06/resep-es-buah-segaarrr-oleh-chusnullia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.