Resep Ati ampela bumbu kecap oleh Widy Mommy Dyra
Berikut ini adalah resep Ati ampela bumbu kecap. Resep Ati ampela bumbu kecap yang ditulis Widy Mommy Dyra bisa disajikan .
Resep Ati ampela bumbu kecap
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kilo ati ampela(campur/bisa ati/ampela saja sesuai selera)
- 5 siung Bawang merah
- 3 butir Bawang putih
- 2 butir Kemiri
- 1 ruas Kunyit
- 1 sachet Masako ayam
- secukupnya Gula merah
- sesuai selera Gula pasir
- Secukupnya Kecap bango
- secukupnya Air utk ngungkep
- sesuai selera Bumbu racik tradisional gulai/kari/rendang
- 1 sdt Merica bubuk ladaku
- 2 lembar Daun salam
- 1 batang Sereh tangkai potong/ikat
- Secukupnya Minyak utk menumis bumbu
Langkah
Bersihkn ati ampela dri lemak2
Halus kn bumbu2 kecuali kecap daun salam n sereh yaaa
Tumis semua bumbu halus + daun salam + sereh
Setelah tercium wangi tambah kn air sedikit dulu,
Masukn ati ampela kemudian tambah kn air sampai ati ampela terendam.
Ungkep selama setengah jam
Jika air menyusut sebelum setengah jam beri air lagi, supaya ampela empuk
Setelah setengah jam koreksi rasa dan sajikan dgn nasi hangat...
Itulah tadi Resep Ati ampela bumbu kecap, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ati ampela bumbu kecap diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ati ampela bumbu kecap By Widy Mommy Dyra diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ati ampela bumbu kecap By Widy Mommy Dyra dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/06/resep-ati-ampela-bumbu-kecap-by-widy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.