Resep Ayam tangkap (aceh) oleh Nissa Anjani
Berikut ini adalah cara membuat Ayam tangkap (aceh). Resep Ayam tangkap (aceh) yang dibuat oleh Nissa Anjani bisa menjadi 4 porsi.
Resep Ayam tangkap (aceh)
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1 ekor ayam kampung atau ayam pejantan (potong 20)
- 6 siung bawang putih
- 5 buah asam sunti
- 5 buah kemiri
- 1 sdt ketumbar
- Garam
- Bahan pelengkap ;
- daun kari
- daun pandan
- cabe besar hijau
- bawang merah
Langkah
-
Haluskan bumbu kecuali bahan pelengkap, mAsak ayam sampai matang (seperti ungkep ayam)
-
Goreng ayam ketika hampir kering masukan daun kari, daun pandan, bawang merah yg sudah dipotong2 dan cabe besar hijau, angkat ketika kering lalu siap dinikmati dengan sambal kecap.....
Sisa ayam bisa dimasukan kulkas. Tips menggoreng adalah dengan menggunakan minyak baru
Itulah Resep Ayam tangkap (aceh), Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ayam tangkap (aceh) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam tangkap (aceh) Oleh Nissa Anjani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam tangkap (aceh) Oleh Nissa Anjani dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/05/resep-ayam-tangkap-aceh-oleh-nissa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.