Resep Choco ice blend with puding coklat oleh Mama Rakha
Dibawah ini adalah cara memasak Choco ice blend with puding coklat. Resep Choco ice blend with puding coklat yang ditulis Mama Rakha dapat disajikan .
Resep Choco ice blend with puding coklat
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 gelas kecil vla puding rasa apa aja,kebetulan aku rasa coklat
- Secukupnya es batu
- 1 saset Milo. Toping:puding coklat+choco chips+sprinkle+skm dan chokolatos
Langkah
Masukkan semua bahan kedlm blender,blender hingga es batu hancur
Tata didlm gelas potongan puding tuang ice blend lalu beri toping skm+ choco chips+sprinkle dan astor chokolatos
Hemmm nyesss siang2 ber2an sm Rakha minum ice blend
Demikianlah tadi Resep Choco ice blend with puding coklat, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Choco ice blend with puding coklat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choco ice blend with puding coklat Kiriman dari Mama Rakha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Choco ice blend with puding coklat Kiriman dari Mama Rakha dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/04/resep-choco-ice-blend-with-puding.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.