Resep Baked rice oleh Himeka Kiririn
Dibawah ini adalah cara membuat Baked rice. Resep Baked rice yang dibuat oleh Himeka Kiririn cukup untuk .
Resep Baked rice
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 centong Nasi putih tidak terlalu panas
- sesuai selera Keju Mozzarella atau quick melt
- sesuai selera ayam suir atau daging asap atau jamur atau
- 3 sdm Mentega/Butter/Margarine
- 3 sdm Susu cair (tidak manis ya)
- 1,5 sdm terigu
- 1 cangkir Air kaldu Daging (bisa air campur r*yco daging)
- 1/2 buah Bawang Bombay, cincang
- secukupnya garam, merica/black pepper
Langkah
-
Siapkan nasi putih dalam pinggan/wadah tahan panas.
-
Bikin roux: Panaskan teflon, tumis bawang Bombay dengan sedikit minyak/mentega hingga layu.
-
Tambahkan butter 2-3sdm, lelehkan.
-
Masukkan tepung terigu (takarannya 1/2 dari jumlah butter) & campur dengan butter hingga meletup-letup & tercampur rata. Pastikan terigu masak & tidak berbau/terasa tepung.
-
Masukkan kaldu daging sedikit demi sedikit, sampai berkuah. Jangan ada yang menggumpal.
-
Tambahkan susu cair (lebih enak cooking cream) sedikit sampai warna menjadi muda & terlihat creamy. Aduk rata. Tambahkan garam & black pepper sesuai selera. Matikan kompor.
-
Campur roux dengan nasi. Taburkan mozzarella parut di atas nasi hingga rata. Lalu taburi smoked beef & parsley bubuk (parsley hanya untuk hiasan - skip Kalau ngga ada)
-
Panggang di oven suhu tinggi hingga mozzarella meleleh.
-
Sajikan panas.
Demikianlah tadi Resep Baked rice, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Baked rice diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Baked rice Oleh Himeka Kiririn diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Baked rice Oleh Himeka Kiririn dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/04/resep-baked-rice-oleh-himeka-kiririn.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.