Resep Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai oleh PMsari
Dibawah ini adalah cara membuat Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai. Resep Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai yang dishare oleh PMsari bisa disajikan 5 porsi.
Resep Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 2 ekor ikan klotok sedang, potong jadi 4
- 4 ekor ikan pindang, potong jadi 4
- 3 siung bawang putih, geprek dan cincang kasar
- 2 buah tomat, potong jadi 4
- 5 buah bawang merah, iris halus
- 10 buah cabe rawit, cincang kasar
- 2 buah cabe merah besar (aku skip cabe hijau)
- Secukupnya gula
- Secukupnya garam
- Secukupnya kaldu jamur (totole) / bisa pake msg lainnya
- Secukupnya minyak untuk menumis
Langkah
-
Potong semua bahan
-
Panaskan minyak lalu tumis bawang yang sudah di cincang hingga harum dan sedikit layu, masukkan potongan ikan pindang, oseng hingga sedikit hancur.
-
Lalu, masukkan irisan cabe2an dan tambahkan garam gula bumbu penyedap, aduk hingga rata dan matang. Jangan lupa koreksi rasa.
-
Setelah matang dan rasanya pas, tiriskan. Klotok ikan pindang siap di sajikan ????
-
Lebih nikmat di sajikan dengan nasi hangat dan kerupuk.. Endeuss gilaaaa
??????
Itulah tadi Resep Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai - PMsari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oseng klotok ikan pindang sederhana anti gagal #sabtusantai - PMsari dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/03/resep-oseng-klotok-ikan-pindang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.