Resep Ongol Ongol oleh Jesslyn's Kitchen
Inilah cara memasak Ongol Ongol. Resep Ongol Ongol yang dishare oleh Jesslyn's Kitchen bisa disajikan .
Resep Ongol Ongol
Porsi:
Bahan-bahan
- 125 gr Tepung Tapioka
- 25 gr Tepung Hun Kwe cap Boenga
- 150 gr Gula Jawa/ Aren
- 55 gr Gula Pasir (sesuai selera)
- 500 gr Air
- 1/2 butir Kelapa
- 1/3 sdt Garam
- 4 lbr Daun Pandan cuci bersih, keringkan
Langkah
-
Masukkan kelapa parut dan 2 lbr pandan yg dikoyak2 pd mangkok.Kukus kelapa 15 menit, angkat,buang pandannya, taburin garam,aduk rata, sisihkan
-
Campur gula jawa dan gula pasir dgn 1/3 bagian air,masak dgn 2 lbr daun pandan smp mendidih, Saring, Sisihkan
-
Campur tepung tapioka, hun kwe, masukkan sisa air sedikit demi sedikit sambil diaduk terus, tuang rebusan gula sedikit demi sedikit, sambil diaduk terus, masak dengan api kecil smp kental, Angkat. Bentuk dengan 2 sendok, gulingkan pada kelapa parut.
-
Masukkan ke chiller. Disantap dingin lebih enak??
Itulah Resep Ongol Ongol, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ongol Ongol diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ongol Ongol Dari Jesslyn's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ongol Ongol Dari Jesslyn's Kitchen dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/03/resep-ongol-ongol-dari-jesslyn-kitchen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.