Resep Nuget Ayam Keju Wortel DEBM oleh Robert Hendrik Liembono
Berikut ini adalah cara memasak Nuget Ayam Keju Wortel DEBM. Resep Nuget Ayam Keju Wortel DEBM yang dibuat oleh Robert Hendrik Liembono bisa jadi .
Resep Nuget Ayam Keju Wortel DEBM
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg fillet ayam (digiling/diblender halus)
- 2 butir telur ayam
- 1/2 keju kraft (parut)
- 50 ml susu uht full cream
- 1-2 buah wortel (parut)
- 3 siung bawang putih (cincang)
- 1/2 buah bawang bombang (cincang)
- secukupnya penyedap, garam,merica
Langkah
-
Bahan - bahan
-
Simpan dalam wadah ayam fillet yg sudah d giling,lalu masukan keju parut, wortel yg sudah diparut, bawang putih cincang, bawang bombay cincang, susu uht full cream, secukupnya penyedap, garam, merica lalu aduk sampai semua bahan tercampur
-
Siapkan tempat tahan panas, olesi sedikit mentega agar nuget tidak menempel, lalu tuang adonan nuget dan ratakan
-
Taruh dandang dikompor untuk mengukus,setelah air mendidih lalu kukus adonan nuget kurang lebih 25-30 menit
-
Setelah terlihat matang, angkat dan tiriskan. nuget bisa di potong kecil2 sesuai selera lalu dimasukan ketempat untuk disimpan dalam frezer,bua stock makan tinggal goreng. ??
Itulah Resep Nuget Ayam Keju Wortel DEBM, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nuget Ayam Keju Wortel DEBM diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nuget Ayam Keju Wortel DEBM Karya Robert Hendrik Liembono diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nuget Ayam Keju Wortel DEBM Karya Robert Hendrik Liembono dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/03/resep-nuget-ayam-keju-wortel-debm-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.