Resep Siomay Ayam Jamur oleh Rina Okta
Dibawah ini adalah cara membuat Siomay Ayam Jamur. Resep Siomay Ayam Jamur yang dibuat oleh Rina Okta bisa menjadi .
Resep Siomay Ayam Jamur
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr ayam
- 200 gr jamur tiram
- 1 buah wortel
- 1 butir telur
- 1 sdm minyak wijen
- 2 sdm kecap.ikan
- 2 sdm minyak sayur
- 1 batang daun bawang, iris2
- 3 cube es
- 3 butir bawang putih
- 100 gr sagu
- 1 sdm munjung terigu
- Garam, merica, gula
- Pelengkap : Tahu Kentang, Daun Kol, Pare, Telur rebus, Jeruk limau, Kecap, Saus cabai
- Saus kacang
- 3 siung bawang putih
- 3 biji cabe merah besar
- 250 gr kacang tanah, goreng, haluskan
- gula merah, garam, daun jeruk dan air
Langkah
-
Giling ayam beserta es batu, bawang putih, wortel dan jamur
-
Tambahkan telur, gula, garam, merica, minyak sayur, minyak wijen dan kecap ikan
-
Masukkan terigu, sagu dan daun bawang aduk hingga rata
-
Tata dalam kulit siomay, tahu, dan pare Kukus hingga matang
-
Haluskan semua bahan saus kacang kecuali daun jeruk dan gula merah, lalu masukkan daun jeruk dan gula merah. Rebus hingga mengental
-
Sajikan semua bahan siomay siram dengan saus kacang..lengkapi dengan perasan jeruk limau, kecap dan saus cabai. Selamaat menikmati ????
Itulah tadi Resep Siomay Ayam Jamur, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Siomay Ayam Jamur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay Ayam Jamur Dari Rina Okta diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Siomay Ayam Jamur Dari Rina Okta dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/02/resep-siomay-ayam-jamur-dari-rina-okta.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.