Resep Donat aka roti goreng nan simpel oleh Umminya fairuz&saffa
Inilah cara membuat Donat aka roti goreng nan simpel. Resep Donat aka roti goreng nan simpel yang ditulis Umminya fairuz&saffa bisa disajikan 20 buah.
Resep Donat aka roti goreng nan simpel
Porsi: 20 buah
Bahan-bahan
- 250 gram tepung protein sedang
- 2 sdm / 27 gram susu bubuk
- 2 sdm / 20 gram gula halus
- 1 sdt fermipan
- 140 gram air hangat
- 1 sdm / 25 gram margarin
- 1/2 sdt garam
- secukupnya coklat mesis/coklat batang/selai coklat
- secukupnya tepung roti/panir
Cara Membuat
-
Campur tepung,gula halus dan fermipan dalam wadah
-
Tuang air hangat sedikit demi sedikit,uleni sampai agak kalis.
-
Tambahkan margarin dan garam.Uleni lagi sampai benar - benar kalis.
-
Tutup adonan dengan kain bersih yang lembab.Diamkan sekitar 30 menit atau sampai adonan mengembang 2X lipat
-
Kempiskan adonan.Timbang masing masing 23 gram atau sesuai selera.Pipihkan adonan,lalu beri coklat tabur/selai coklat/coklat batang tengahnya.Bulatkan kembali.
-
Diamkan kembali adonan yang sudah di isi coklat sekitar 15 menit.
-
Setelah mengembang kembali,siapkan air putih matang dalam mangkuk dan tepung panir dalam wadah.Celupkan adonan ke air,lalu gulingkan ke tepung panir dengan sedikit menepuk atau di tekan agar tepung panir melekat sempurna.
-
Goreng dengan api sedang sampai kuning keemasan.
Demikianlah tadi Resep Donat aka roti goreng nan simpel, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Donat aka roti goreng nan simpel diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat aka roti goreng nan simpel Oleh Umminya fairuz&saffa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donat aka roti goreng nan simpel Oleh Umminya fairuz&saffa dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/02/resep-donat-aka-roti-goreng-nan-simpel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.