Resep Sambal ikan roa oleh Fitri Sari
Dibawah ini adalah resep masakan Sambal ikan roa. Resep Sambal ikan roa yang dibuat oleh Fitri Sari bisa menjadi 3 porsi.
Resep Sambal ikan roa
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 3 ekor ikan roa kering. bersihkan kulit tulang & isi perut
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 4 buah cabe merah
- 1 buah tomat
- secukupnya garam gula
- secukupnya minyak n air
Langkah
-
Bersihkan semua bahan, potong tomat, yg lain tdk perlu dipotong kecil2. Masukkan semua dlm wajan.
-
Masukkan air & minyak 2:1. Beserta garam dan gula.
-
Nyalakan kompor, rebus sampai air habis, yg tersisa hanya minyak, seperti sedang menumis.
-
Kalau sudah lembek matikan kompor. Ulek dg batu ulekan langsung di wajan ga usah halus bngt (gini jg enak, haha..) atau bisa jg tunggu dingin baru diblender.
Demikianlah tadi Resep Sambal ikan roa, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sambal ikan roa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal ikan roa Oleh Fitri Sari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal ikan roa Oleh Fitri Sari dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/01/resep-sambal-ikan-roa-oleh-fitri-sari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.