Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel - Putery Noviajati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel - Putery Noviajati
  • Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel oleh Putery Noviajati

    Berikut ini adalah resep Perkedel Tahu isi mie & wortel. Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel yang dishare oleh Putery Noviajati cukup untuk .



    resep masakan Perkedel Tahu isi mie & wortel


    Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 10 buah tahu putih
    2. 2 bungkus indomie
    3. 2 butir telur
    4. 1 buah wortel
    5. secukupnya daun seledri
    6. secukupnya daun bawang
    7. 2 siung bawang putih
    8. secukupnya garam
    9. secukupnya gula pasir
    10. secukupnya minyak goreng

    Langkah

    1. Rebus indomie kurang lebih 3menit, lalu tiriskan. Haluskan tahu hingga lembut. Cincang halus wortel. Daun bawang dan seledri di potong kecil kecil. Campur jadi satu tahu yang telah dihaluskan, wortel cincang, indomie, daun bawang dan seledri.

    2. Haluskan bawang putih, garam dan gula pasir. Lalu masukkan ke dalam adonan tahu tadi. Tambahkan bumbu indomie (jika suka). Masukkan 2 butir telur, aduk-aduk hingga merata. Lalu buat adonan menjadi bulat-bulat. Goreng dengan menggunakan minyak panas hingga kecoklatan. Angkat lalu sajikan sebagai lauk makan atau sebagai camilan.




    Itulah tadi Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel - Putery Noviajati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Perkedel Tahu isi mie & wortel - Putery Noviajati dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/01/resep-perkedel-tahu-isi-mie-wortel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.