Resep Mini chiffon green cake oleh Arlita Chandra
Berikut ini adalah cara memasak Mini chiffon green cake. Resep Mini chiffon green cake yang ditulis Arlita Chandra bisa jadi .
Resep Mini chiffon green cake
Porsi:
Bahan-bahan
- 130 gram tepung terigu protein rendah (me: kunci)
- 80 gram gula pasir halus
- 90 ml minyak (me : sunco)
- 85 ml susu cair (me : 1 sachet frisian flag diseduh 85 ml air)
- 1 sdt pasta pandan
- 5 kuning telur
- 5 putih telur
- 1 sdt garam
- 1 sdt cream of tartar (me : 1 sdt squah lemon)
- 80 gram gula pasir
Langkah
Step 1, campur tepung dan gula pasir halus lalu aduk rata.
Step 2, campur minyak, susu cair dan pasta pandan, aduk rata.
Campurkan step 1 dan step 2 lalu aduk rata secara perlahan.
Selanjutnya campurkan kuning telur satu per satu secara perlahan dan aduk hingga rata.
Step 3, mixer dengan speed sedang putel, air lemon, garam sampai berbusa setelahnya tambahkan gula pasir dan naikan speed menjadi tinggi sampai menjadi foam putih dan turunkan speed perlahan.
Tuang adonan putel ke adonan kutel secara bertahap dengan aduk balik.
Siapkan loyang yang diberi minyak dan taburam tepung.
Tuang dalam loyang dan oven kurang lebih 50 menit.
Setelah matang keluarkan dari oven dan dinginkan.
Mini chiffon green cake siap disajikan ??
Selamat mencoba ??
Itulah Resep Mini chiffon green cake, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mini chiffon green cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mini chiffon green cake Karya Arlita Chandra diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mini chiffon green cake Karya Arlita Chandra dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/01/resep-mini-chiffon-green-cake-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.