Resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll oleh Ismi Febriyanti
Dibawah ini adalah resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll. Resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll yang dibuat oleh Ismi Febriyanti cukup untuk 1 porsi.
Resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 piring nasi
- 2 butir telur
- 3 sdm blueband
- bumbu halus:
- 4 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1/2 sdm terasi
- 3 buah cabe rawit merah
- secukupnya garam
- 1 sdm kecap manis
- 1 sdm bawang goreng
Langkah
Iris tipis bumbu halus kemudian tumbuk kasar
Panaskan 1 sdm blueband lalu orak arik telur. Angkat dan sisihkan
Tumis bumbu sampai harum dgn 2 sdm blueband. Campur nasi dan telur aduk rata kemudian tambahkan sdkt garam dan kecap. Aduk perbaiki rasa... angkat dan siap dihidangkan taburi dg bawang goreng dan toping chicken egg roll
Untuk resep chicken egg roll nya silahkan buka koleksi resep saya yaa bunda makasihh
Itulah Resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll Dari Ismi Febriyanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi goreng kunyit toping chicken egg roll Dari Ismi Febriyanti dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/12/resep-nasi-goreng-kunyit-toping-chicken.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.