Resep Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya oleh vina septiana
Dibawah ini adalah resep masakan Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya. Resep Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya yang dibuat oleh vina septiana bisa jadi 3 porsi.
Resep Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 200 gr mi kuning kering
- secukupnya ayam goreng,suwir2
- secukupnya cambah,sawi,bakso,sosis
- ?? bumbu halus ??
- 5 siung bawang putih
- 4 btr kemiri sangrai
- 1 sdm bubuk ebi sangrai(blh skip)
- 1 sdt merica butiran (1/2sdt)
- ?? lainnya ??
- 1/2 sdm minyak wijen
- 1 sdm saos tiram
- 1 sdm kecap ikan (option)
- 4 sdm kecap manis
- 1 sdt garam(blh kurangi sesuai selera)
- bawang merah goreng u/ taburan
- ?? pelengkap ??
- 1 butir telur orak arik
- 1 buah timun
- secukupnya kerupuk
- sesuai selera bawang merah goreng
Langkah
Rebus mi dg sdikit minyak (jgn over cooked/under cooked),tiriskan
Setelah d rebus
Tumis bumbu halus smpai harum pke api kcil,masukkan sayuran 1/2 mtg saja
Bumbui dg minyak wijen,saos tiram,dll (liyat resep diatas),aduk2 bbrapa saat..
Matikan kompor,masukkan mi,aduk rata.. smpe bnr2 trcampur.
Nyalakan lagi pke api kcil,koreksi rasa... masak smpe mi bnr2 pns.
Matikan api,done sajikan dg plengkap + bawang merah yg d goreng
Si bontot lagi kumat susah mkan ga enak bdan.. jd pinter2 kita kasih makanan lain
Jd 2 porsi,anak2 doyan.. dan sepirsi lagi nyisain buat suami pulang kja :D
Mkin enak klo ada sawi,cambah,sosis nya
Itulah tadi Resep Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya Kiriman dari vina septiana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mi goreng kriting sedaap,bahan seadanya Kiriman dari vina septiana dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/12/resep-mi-goreng-kriting-sedaapbahan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.