Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami) Kiriman dari Kuda Pan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami) Kiriman dari Kuda Pan
  • Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami) oleh Kuda Pan

    Berikut ini resep cara membuat Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami). Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami) yang dishare oleh Kuda Pan bisa disajikan .



    resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami)


    Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 150 gr campuran tepung gandum dan tepung terigu (bisa diganti terigu semua)
    2. 200 ml air bersih jangan gunakan air PDAM (saya pakai air kemasan)

    Langkah

    1. Hari #1: campur semua bahan dan aduk rata jangan sampai ada tepung yang menggumpal, taruh dalam wadah tertutup, dan simpan dalam tempat bersuhu ±30-40 derajat celcius (saya taruh dalam lemari makan)

    2. Hari #2: buka tutup, di hari kedua ini sourdough kemungkinan besar masih belum bereaksi, tapi itu tidak masalah beri 2 sdt tepung terigu dan aduk rata, tutup dan simpan

    3. Hari #3: pada hari ketiga ini anda kemungkinan sudah bisa melihat buih-buih mulai terbentuk, aroma wangi ragi tercium, tapi kalau sourdough kalian belum berreaksi jangan putus asa dulu lanjtkan step2nya, buka tutup beri 1 sdt tepung terigu aduk rata, tutup dan simpan kembali. Pada tahap ini jika sourdough sudah bereaksi maka sudah bisa digunakan tapi saya sarankan untuk disimpan selama beberapa hari kedepan :)

    4. Hari-hari selanjutnya: buka tutup dan beri "makan" terigu terigu setiap hari, jika isi mulai meluber ambil sebagian sourdough dan taruh pada tempat terpisah atau bisa juga dibuat pancake atau martabak (resep menyusul, cek profil saya hehe)

    5. Pada hari ke #7 sourdough seharusnya sudah jadi sempurna, dan bisa digunakan, sisa dari sourdough yang tidak terpakai bisa terus simpan dengan mengulang langkah di atas

    6. Sekian dan semoga bermanfaat, untuk resep sourdouh bread dan produk olahannya silakan cek profil saya hehe :)




    Itulah Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami), Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami) Kiriman dari Kuda Pan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sourdough starter (Biang / pengembang roti alami) Kiriman dari Kuda Pan dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/11/resep-sourdough-starter-biang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.