Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi Karya Maria Ulfa (dapoer_marwa)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi Karya Maria Ulfa (dapoer_marwa)
  • Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi oleh Maria Ulfa (dapoer_marwa)

    Inilah cara memasak Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi. Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi yang dibuat oleh Maria Ulfa (dapoer_marwa) bisa menjadi 3-4 orang.



    gambar untuk resep makanan Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi


    Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi


    Porsi: 3-4 orang

    Bahan-bahan

    1. 250 gr daging sapi(terserah bag apa aja)
    2. 4 buah kentang,iris bulat,goreng
    3. 1 btr telur,kocok lepas
    4. bumbu halus:
    5. 8 btr bawang merah
    6. 4 siung bawang puti
    7. 3 btr kemiri
    8. 1 2 sdt merica butiran
    9. secukupnya garam,gula
    10. secukupnya kecap manis

    Langkah

    1. Iris daging agak tipis,sisihkan

    2. Haluskan bumbu,campur dgn kocokan telur

    3. Tata daging diatas wajan,nyalakan kompor (tanpa minyak) masukkan bumbu yg telah dicampur dgn kocokan telur,aduk2 sebentar,masukkan air,tutup. Biarkan sampe daging empuk

    4. Setelah empuk dan kuah agak menyusut,masukkan kentang yg sudah digoreng tadi,tambahkan kecap,gula,garam secukupnya. Biarkan sampe kuah menyusut,hingga bumbu meresap pada kentang.

    5. Angkat dan sajikan dgn taburan bawang goreng




    Demikianlah Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi Karya Maria Ulfa (dapoer_marwa) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Lapis daging feat kentang ala mbah putri #kitaberbagi Karya Maria Ulfa (dapoer_marwa) dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/11/resep-lapis-daging-feat-kentang-ala.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.