Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak By Eki Mayantari Sutikno

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak By Eki Mayantari Sutikno
  • Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak oleh Eki Mayantari Sutikno

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak. Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak yang dibuat oleh Eki Mayantari Sutikno dapat disajikan .



    resep makanan Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak


    Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr gula merah (aku 1 bulatan gula merah)
    2. 1 bks santan kara kecil
    3. 1 lbr daun pandan (aku 1/2 sdt vanilla ekstrak)
    4. Sejumput garam
    5. 500 ml air (aku 3 gelas, terlalu banyak air karna ga mau ngukur)
    6. 1 bh pisang (aku 3 bh pisang uli)
    7. 100 gr ubi ungu (aku 3/4 bagian ubi ungu karena ga aku timbang)
    8. Secukupnya Quaker Oat (aku 2 sdm)

    Langkah

    1. Siapkan bahan-bahannya. Kupas kulit ubi dan kulit pisang. Aku pakai ubi dan pisang matang. Bisa juga pakai ubi dan pisang yang belum dimasak.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Rebus air, gula, garam, vanilla ekstrak (daun pandan) dan ubi (bila ubi masih mentah) masak sambil sesekali diaduk hingga gula larut dan ubi empuk.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkan pisang, ubi (karena sudah matang) dan oatmeal aduk tercampur rata.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Tuang santan masak sambil diaduk hingga mendidih. Matikan api. Penyet ubi menggunakan sendok agar warnanya tersebar merata.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Siap dihidangkan.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak By Eki Mayantari Sutikno diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kolak Pisang Ubi Ungu Oatmeal #Indonesia Memasak By Eki Mayantari Sutikno dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/11/resep-kolak-pisang-ubi-ungu-oatmeal.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.