Resep Bakwan jagung kriuk oleh Maysa Suri Lubis
Dibawah ini adalah resep memasak Bakwan jagung kriuk. Resep Bakwan jagung kriuk yang ditulis Maysa Suri Lubis bisa disajikan .
Resep Bakwan jagung kriuk
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu
- 2 buah jagung manis
- 4 siung bawang merah,iris halus
- 2 batang seledri,iris halus
- 3 buah cabe merah,potong kecil2
- secukupnya Air
- secukupnya Garam,merica
Langkah
-
Cuci lalu sisir jagung dlm wadah
-
Masukkan semua bahan aduk sampai rata,tambahkan air secukupnya.koreksi rasa
-
Panaskan minyak,lalu goreng sampai kuning keemasan
-
Angkat dan tiriskan.
-
Taraaaaa??.bakwan jagung siap disantap????
Demikianlah Resep Bakwan jagung kriuk, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bakwan jagung kriuk diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakwan jagung kriuk - Maysa Suri Lubis diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakwan jagung kriuk - Maysa Suri Lubis dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/11/resep-bakwan-jagung-kriuk-maysa-suri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.