Resep Nila goreng sambal maknyus Dari asyraf's mom

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nila goreng sambal maknyus Dari asyraf's mom
  • Resep Nila goreng sambal maknyus oleh asyraf's mom

    Berikut ini adalah resep masakan Nila goreng sambal maknyus. Resep Nila goreng sambal maknyus yang dibuat oleh asyraf's mom bisa disajikan .



    gambar untuk resep makanan Nila goreng sambal maknyus


    Resep Nila goreng sambal maknyus


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg nila
    2. bumbu halus
    3. 3 siung bawang merah
    4. 2 siung bawang putih
    5. 1 ruas kunyit
    6. 1/2 sdm ketumbar
    7. bumbu sambal
    8. 4 buah cabai merah
    9. cabai rawit 17 buah (bisa di kurangi sesuai selera)
    10. 2 siung bawang merah
    11. 2 siung bawang putih
    12. terasi 2 bks (saya pakai abc)
    13. tomat 1 (ukuran sedang)
    14. secukupnya gula merah
    15. secukupnya garam

    Cara Membuat

    1. Bersihkan ikan

    2. Haluskan bumbu halus lalu baluri sampai rata ke ikan

    3. Tunggu sebentar supaya bumbu meresap

    4. Lalu goreng ikan hingga warnanya keemasan, angkat & tiriskan

    5. Untuk membuat sambal goreng cabai, bawang & tomat hingga matang

    6. Lalu haluskan tambahkan gula & garam, test rasa

    7. Sajikan ikan nila dengan sambal

    8. Selamat mencoba,




    Itulah Resep Nila goreng sambal maknyus, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nila goreng sambal maknyus diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nila goreng sambal maknyus Dari asyraf's mom diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nila goreng sambal maknyus Dari asyraf's mom dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/10/resep-nila-goreng-sambal-maknyus-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.