Resep Gulai tahu sosis sawi oleh Agnes Inggridtira Ahmad
Berikut ini adalah cara memasak Gulai tahu sosis sawi. Resep Gulai tahu sosis sawi yang dishare oleh Agnes Inggridtira Ahmad bisa disajikan .
Resep Gulai tahu sosis sawi
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bh tahu putih kecil kotak potong2
- 3 bh sosis sapi farmhouse potong2
- 5 lembar sawi putih potong2
- 2 bh daun salam
- 2 iris bulat lengkuas
- 1 bh santan kara
- bumbu halus :
- 8 bh cabe merah kriting
- 4 bh cabe rawit merah
- 1 jari telunjuk kunyit
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
Langkah
-
Goreng tahu dan sosis sampai agak kering
-
Tumis bumbu halus + lengkuas dan daun salam sampai wangi kemudian masukan santan dan air secukupnya
-
Tunggu mendidih lalu masukan tahu sosis dan sawi nya aduk rata tambahkan masako,garam,merica bubuk,ketumbar bubuk test rasa lalu sajikan
Demikianlah tadi Resep Gulai tahu sosis sawi, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Gulai tahu sosis sawi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai tahu sosis sawi Oleh Agnes Inggridtira Ahmad diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gulai tahu sosis sawi Oleh Agnes Inggridtira Ahmad dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/10/resep-gulai-tahu-sosis-sawi-oleh-agnes.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.