Resep Soto betawi oleh rinda ariyanti
Berikut ini adalah resep masakan Soto betawi. Resep Soto betawi yang dibuat oleh rinda ariyanti dapat disajikan .
Resep Soto betawi
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg daging sapi atau lidah
- 15 bh bawang merah
- 8 bh bawang putih
- 1/2 ruas jahe
- 3 bh kemiri
- 1 ruas lengkuas
- 1 bh serai
- 2 bh daun jeruk
- 2 bh daun salam
- 1/2 sdt lada bubuk
- Garam
- Santan atau susu full cream
- Kentang
- Tomat
Langkah
-
Rebus daging atau lidah hingga lembut atau bisa di presto sekitar 30menit
-
Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri
-
Geprek lengkuas, jahe, dan serai
-
Tumis bumbu halus dan bahan bahan yg lain hingga harum
-
Masukan daging atau lidah dan air kaldu sisa rebusan tadi, biarkan hingga mendidih, setelah mendidih masukan susu atau santan, beri garam, koreksi rasa
-
Setelah matang, sajikan dengan irisan tomat dan kentang goreng
Demikianlah tadi Resep Soto betawi, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto betawi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto betawi By rinda ariyanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto betawi By rinda ariyanti dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/09/resep-soto-betawi-by-rinda-ariyanti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.