Resep Ikan Tongkol Suwir Pedas oleh Reni Agustina
Inilah cara membuat Ikan Tongkol Suwir Pedas. Resep Ikan Tongkol Suwir Pedas yang dibuat oleh Reni Agustina bisa jadi .
Resep Ikan Tongkol Suwir Pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 Ikan Tongkol
- 4 lembar Daun Jeruk
- 1 Batang Daun Bawang, Di iris tipis
- 3 Cm Laos, digeprek
- Secukupnya Penyedap Rasa
- Secukupnya Gula
- Secukupnya Garam
- ?? Bumbu Halus
- 4 Cabe Rawit
- 8 Cabe Merah Keriting
- 8 Bawang Merah
- 3 Siung Bawang Putih
Langkah
-
Ikan tongkolnya dicuci bersih, kemudian ikannya digoreng sebentar jangan terlalu kering. Angkat dan sisihkan. Biarkan ikannya sampai dingin baru disuwir.
-
Panaskan minyak goreng, masukkan daun bawang dimasak hingga layu, kemudian masukkan bumbu halus, laos, dan daun jeruk masak sampai bumbu harum dan matang.
-
Setelah matang campurkan ikan tongkol suwir, garam, gula, dan penyedap rasa. Dimasak dan diaduk hingga merata. Angkat dan sajikan..
Demikianlah Resep Ikan Tongkol Suwir Pedas, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ikan Tongkol Suwir Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan Tongkol Suwir Pedas Oleh Reni Agustina diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan Tongkol Suwir Pedas Oleh Reni Agustina dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/09/resep-ikan-tongkol-suwir-pedas-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.