Resep Bolu pisang kukus oleh Bunda Dhifa
Berikut ini adalah resep Bolu pisang kukus. Resep Bolu pisang kukus yang dibuat oleh Bunda Dhifa bisa menjadi .
Resep Bolu pisang kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah pisang ambon ukuran sedang (bisa jenis lainnya asal bukan pisang gepok)
- 15 sdm tepung terigu (me segitiga biru)
- 10 sdm gula pasir atau sesuai selera
- 1 butir telur
- 1/2 bungkus kurangi sedikit margarin
- 1 bungkus skm
- 1 sdm baking powder (me :kurangi sedikit)
- 1 sdm baking soda (me :kurangi sedikit)
- 3 sdm minyak goreng
- 50 ml air (bisa lebih sampai kira2 kekentalan adonan pas)
Langkah
-
Hancurkan pisang (jangan terlalu halus)
-
Ayak tepung terigu, bp, bs dalam satu wadah
-
Lelehkan margarin. Kocok telur, gula, dan margarin secara manual (kocokan telur) sampai berwarna agak putih.
-
Tambahkan skm, air, dan pisang aduk rata.
-
Masukkan campuran tepung terigu, bp, dan bs tadi aduk2. Bisa tambahkan air jika dirasa kurang air, lalu tambahkn minyak goreng.
-
Siapkan panci untuk mengukus dan loyang yang telah diolesi minyak (bisa jg olesi margarin dan tepung terigu agar tidak lengket)
-
Masukkan adonan dalam loyang. Jika panci sudah panas, kukus adonan dan jangan lupa tutup harus dialasi dengan kain agar tidak berkeringat.
-
Tunggu sampai matang kira2 20-30 menit.
-
Cek kematangan dengan ditusuk jika sudah tidak lengket berarti sudah matang.
-
Angkat dan sajikan.
Demikianlah Resep Bolu pisang kukus, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bolu pisang kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu pisang kukus Karya Bunda Dhifa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu pisang kukus Karya Bunda Dhifa dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/09/resep-bolu-pisang-kukus-karya-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.