Resep Kue delapan jam oleh Lia_sjr
Inilah resep masakan Kue delapan jam. Resep Kue delapan jam yang dishare oleh Lia_sjr bisa jadi .
Resep Kue delapan jam
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg gula pasir
- 25 kuning telur
- 15 putih telur
- 1 sdt vanili
- 100 gr margarin cair
- 1 klg skm (aq pake ff gold)
- 200 gr terigu
Langkah
-
Aduk telur dan gula sampai gula larut (jangan pake mixer ya bun, cukup pake twisk atau garpu aja)
-
Setelah gula larut, masukkan margarin cair lalu aduk hingga tercampur. Lalu masukkan vanili dan susu.
-
Setelah semua larut, masukkan terigu sedikit demi sedikit. Aduk lagi hingga tercampur rata.
-
Wadahkan di loyang yg sudah diolesi margarin dan dilapisi terigu, lalu kukus dengan api sedang hingga 8 jam. Tapi jangan lupa terus diperhatikan air dan terus ditambahkan air kukusannya ya bun. Biar ga kering
-
Setelah matang, biarkan dingin lalu masukkan ke lemari es. Agar lebih nikmat saat disajikan
Itulah Resep Kue delapan jam, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue delapan jam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue delapan jam By Lia_sjr diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue delapan jam By Lia_sjr dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/08/resep-kue-delapan-jam-by-liasjr.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.