Resep Sop Siomay Tofu Dari Nopitas

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sop Siomay Tofu Dari Nopitas
  • Resep Sop Siomay Tofu oleh Nopitas

    Berikut ini adalah resep memasak Sop Siomay Tofu. Resep Sop Siomay Tofu yang dibuat oleh Nopitas bisa menjadi 4 porsi.



    resep masakan Sop Siomay Tofu


    Resep Sop Siomay Tofu


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 180 gram Siomay seafood (Champ)
    2. 160 gram Tofu udang (Kong Kee)
    3. 1 buah wortel
    4. 2 buah sawi sendok
    5. 1 buah tomat potong
    6. 3 batang daun bawang
    7. 2 batang daun seledri
    8. 3 siung bawang putih
    9. 1 sdt garam
    10. Lada bubuk
    11. Penyedap

    Langkah

    1. Pilih daun sawi sendok yg bagus, iris, cuci bersih

    2. Kupas wortel, potong sesuai selera. Potong daun bawang serong, dan potong juga seledri.

    3. Potong tofu menjadi beberapa bagian, cuci kembali.

    4. Untuk bumbu, uleg 3 siung bawang putih beri garam, sisihkan

    5. Masukan bumbu halus dalam air, masukan juga wortel dan tomat, lalu rebus hingga mendidih

    6. Setelah mendidih masukan siomay seafood, tunggu sebentar

    7. Lalu masukan sisa bahan yg lain, sawi sendok, daun bawang dan seledri

    8. Masukan lada bubuk dan penyedap rasa, koreksi rasa

    9. Setelah semua sayur melayu, sajikan dalam mangkuk

    10. Nikmati dengan tempe goreng (resep menyusul) dan sambal




    Itulah Resep Sop Siomay Tofu, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sop Siomay Tofu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop Siomay Tofu Dari Nopitas diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sop Siomay Tofu Dari Nopitas dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/07/resep-sop-siomay-tofu-dari-nopitas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.