Resep Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka" oleh DAPURRAISA??
Berikut ini adalah cara memasak Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka". Resep Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka" yang ditulis DAPURRAISA?? cukup untuk 45 porsi.
Resep Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka"
Porsi: 45 porsi
Bahan-bahan
- 10 butir telur
- 1 kg gula pasir
- 1 kg tepung terigu (saya pakai segitiga biru)
- 550 ml sprite
- 50 gram SP
- 1/2 sdt vanili bubuk
- Secukupnya meses coklat
- Secukupnya pewarna makanan merah, kuning, dan hijau
Langkah
Masukkan semua bahan kedalam wadah kecuali meses dan pewarna makanan.
Mixer dengan kecepatan tinggi sampai adonan mengembang dan kental.
Pisahkan beberapa bagian lalu beri pewarna makanan.
Tuang adonan merah terlebih dahulu sampai hampir penuh cup, taburi meses coklat diatasnya.
Tumpuk dengan adonan putih hanya di bagian tengah saja, kemudian adonan hijau menutup seluruh bagian sampai cup penuh.
Kukus dengan api besar.
Roti kukus semangka siap disajikan ??
Demikianlah tadi Resep Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka", Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka" diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka" Dari DAPURRAISA?? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti Kukus / Bolu Kukus Mekar "Semangka" Dari DAPURRAISA?? dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/07/resep-roti-kukus-bolu-kukus-mekar-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.