Resep Bolu Ketan Hitam kukus Kiriman dari Isma

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Ketan Hitam kukus Kiriman dari Isma
  • Resep Bolu Ketan Hitam kukus oleh Isma

    Dibawah ini adalah cara membuat Bolu Ketan Hitam kukus. Resep Bolu Ketan Hitam kukus yang dishare oleh Isma bisa menjadi .



    cara membuat Bolu Ketan Hitam kukus


    Resep Bolu Ketan Hitam kukus


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gram tepung beras ketan hitam
    2. 250 gram gula pasir
    3. 250 gram minyak goreng atau blue band
    4. 1 sdt SP
    5. 6 butir telur ayam

    Langkah

    1. Siapkan bahan²...kocok telur dan gula sampai putih mengembang

    2. Setelah mengembang masukan Sp dan minyak goreng atau blue band kemudian masukkan tepung ketannya perlahan

    3. Masukan ke loyang yg sudah diberi margarin atau blue band kukus sampai 45 menit

    4. Angkat, tunggu sampai dingin...hidangkan ????




    Itulah Resep Bolu Ketan Hitam kukus, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bolu Ketan Hitam kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Ketan Hitam kukus Kiriman dari Isma diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Ketan Hitam kukus Kiriman dari Isma dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/07/resep-bolu-ketan-hitam-kukus-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.