Resep Bakso daging maknyus oleh Tenthree N Subowo
Dibawah ini adalah resep cara membuat Bakso daging maknyus. Resep Bakso daging maknyus yang dishare oleh Tenthree N Subowo bisa menjadi .
Resep Bakso daging maknyus
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg daging sapi (bagian paha bersih tanpa gajih)
- 100 gr tepung kanji
- 1 butir telur
- 2 sdm bawang putih goreng
- 2 sdm bawang merah goreng
- garam
- merica
- 150 ml air es (air dengan es batu bukan air dingin)
- 2 lt air untuk merebus
Langkah
-
Giling daging menggunakan food processor. Setelah daging halus, masukkan semua bahan lainnya ke dalam food processor (air es dimasukkan perlahan). Giling terus sampai merata dan menjadi adonan kental
-
Rebus air dalam panci dengan api kecil untuk merebus bakso. Tidak perlu menunggu hingga air mendidih. Saat sudah cukup panas bisa langsung dipakai untuk merebus bakso.
-
Ambil adonan dengan telapak tangan, remas adonan hingga keluar dari antara jari telunjuk dan jempol membentuk bulat, ambil adonan bulat tersebut dengan sendok plastik dan masukkan ke dalam rebusan air.
-
Lakukan terus hingga adonan habis. Tunggu hingga bakso mengapung dan tiriskan.
-
Bisa disajikan dengan kuah kaldu (direbus ulang) atau masakan lainnya. Bila untuk persediaan makanan, bisa disimpan di dalam freezer.
Demikianlah tadi Resep Bakso daging maknyus, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bakso daging maknyus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso daging maknyus By Tenthree N Subowo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakso daging maknyus By Tenthree N Subowo dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/07/resep-bakso-daging-maknyus-by-tenthree.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.