Resep Crepes Pisang Rasa Pandan Dari Evi Can Cook

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Crepes Pisang Rasa Pandan Dari Evi Can Cook
  • Resep Crepes Pisang Rasa Pandan oleh Evi Can Cook

    Berikut ini adalah cara memasak Crepes Pisang Rasa Pandan. Resep Crepes Pisang Rasa Pandan yang ditulis Evi Can Cook dapat disajikan .



    resep makanan Crepes Pisang Rasa Pandan


    Resep Crepes Pisang Rasa Pandan


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 buah pisang kepok/ raja/ ambon yg sdh matang
    2. 100 gram tepung terigu serba guna
    3. 3 sdm gula pasir
    4. 1/2 sdt garam
    5. 1/4 sdt vanilli bubuk
    6. 1/2 sdt baking powder
    7. 1 butir telur
    8. 150 ml susu cair
    9. Bahan isian sesuai selera:
    10. * nutella , ovomaltine, coklat meses, keju parut
    11. 1 sdt pandan paste

    Langkah

    1. Blender jadi satu semua adonan

    2. Oles teflon dgn sdkt mentega. Tuang kira2 2 sdm adonan

    3. Pakai api kecil ya, spy tdk gosong bawah nya. Kalo pinggiran sdh sdkt kecoklatan, balik sisi satu nya

    4. Isi adonan dgn selai sesuai selera

    5. Gulung crepes hingga tertutup rapat. Crepes Pandan Pisang siap utk disajikan ????




    Demikianlah Resep Crepes Pisang Rasa Pandan, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Crepes Pisang Rasa Pandan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Crepes Pisang Rasa Pandan Dari Evi Can Cook diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Crepes Pisang Rasa Pandan Dari Evi Can Cook dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/06/resep-crepes-pisang-rasa-pandan-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.