Resep Tahu tempe puyu bumbu bali oleh Anita
Berikut ini adalah cara memasak Tahu tempe puyu bumbu bali. Resep Tahu tempe puyu bumbu bali yang dishare oleh Anita bisa jadi 10 porsi.
Resep Tahu tempe puyu bumbu bali
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- Tahu goreng
- Tempe goreng 1/2 matang
- Telur puyu rebus digoreng
- Bumbu halus
- 4 bh Bawang merah
- 1/2 bh bawang bombai (bisa skip)
- 3 bh bawang putih
- 3 bh kemiri
- 1 sdt ketumbar bubuk
- 2 bh tomat rebus
- 1 bh paprika merah rebus (karena balita juga ikut makan) kalau mau pedas ganti pakai cabe keriting
- Bumbu tambahan :
- 1 bh serei
- 2 bh daun salam
- 3 bh daun jeruk
- 1 ruas jahe
- 1 ruas laos
- 500 ml air
- 2 sdt garam
- 2 sdt gula aren
- 2 sdm kecap manis
Langkah
Tumis bumbu halus tambahkan bumbu tambahan sampai harum
Tambahkan air tunggu sampai mendidih masukkan tahu, tempe, telur puyu
Beri garam, gula, kecap manis, biarkan 5-10 menit sampai bumbu meresap angkat dan siap disajikan
Demikianlah tadi Resep Tahu tempe puyu bumbu bali, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tahu tempe puyu bumbu bali diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu tempe puyu bumbu bali Kiriman dari Anita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tahu tempe puyu bumbu bali Kiriman dari Anita dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/05/resep-tahu-tempe-puyu-bumbu-bali.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.