Resep AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak oleh dapurVY
Dibawah ini adalah cara memasak AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak. Resep AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak yang ditulis dapurVY bisa menjadi .
Resep AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor Ayam, potong 8
- 2 buah Jeruk nipis
- 6 lembar Salam
- 6 lembar Daun jeruk
- 10 sdm Kecap manis
- 1 sdt Merica bubuk
- 1 sdt Kaldu bubuk
- 2 buah Jeruk limau
- Bumbu halus :
- 10 siung Bawang merah
- 8 siung Bawang putih
- 10 butir Kemiri
- 1 ruas Jahe
- 1 sdt Garam
- 25 gram Gula merah
Langkah
Cuci bersih ayam, lumuri air jeruk nipis, diamkan 10 menit, bilas dan tiriskan.
Baluri ayam dengan bumbu halus, kecap manis, merica bubuk dan kaldu bubuk, sisihkan.
Tata daun jeruk dan salam di wajan, tuang ayam, masak dg api kecil selama 1 jam sambil sesekali diaduk supaya bagian bawahnya nggak gosong.
Setelah 1 jam kucuri air jeruk limau, aduk rata, angkat. Bakar. Sajikan dengan pelengkap seperti sambal dan lalapnya.
Itulah Resep AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak Dari dapurVY diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep AYAM BAKAR KECAP Pak Sahak Dari dapurVY dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/05/resep-ayam-bakar-kecap-pak-sahak-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.