Resep Sambel ikan asin no ulek oleh ummu abyan
Inilah resep masakan Sambel ikan asin no ulek. Resep Sambel ikan asin no ulek yang ditulis ummu abyan bisa menjadi 4 porsi.
Resep Sambel ikan asin no ulek
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- bahan utama :
- 5 buah ikan asin gulama
- secukupnya air panas
- bahan iris :
- 15 buah cabe rawit
- 5 buah cabe kriting merah
- 3 buah bawang putih
- 1 buah bawang bombay ukuran kecil
- 2 buah tomat merah
- 1 lembar daun jeruk
- 1 batang serai geprek
- 1 lembar daun salam robek
- sedikit garam
- gula
- kecap manis
- penyedap rasa
- secukupnya air putih
- minyak untuk menumis
Langkah
-
Cuci ikan asin, setelah itu rendam dengan air panas (sengaja pakai air panas agar ikan asin mudah lembek)
-
Tiriskan ikan asin yg sudah lembek
-
Panaskan minyak secukupnya
-
Goreng ikan asin, jika sudah stengah mateng tiriskan
-
Tumis bawang bombay dan bawang putih dlu, stelah harum masukkan semua bumbu iris
-
Masukkan ikan asin, tambah kecap, garam sedikit, gula dan penyedap rasa, tambah air sedikit, koreksi rasa
Demikianlah Resep Sambel ikan asin no ulek, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambel ikan asin no ulek diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambel ikan asin no ulek - ummu abyan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambel ikan asin no ulek - ummu abyan dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/02/resep-sambel-ikan-asin-no-ulek-ummu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.