Resep Sambel Goreng Tempe Kering oleh devi
Berikut ini resep cara membuat Sambel Goreng Tempe Kering. Resep Sambel Goreng Tempe Kering yang dishare oleh devi dapat disajikan .
Resep Sambel Goreng Tempe Kering
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 papan tempe yg panjang (iris tipis)
- 4 siung bawang putih (iris tipis)
- 4 lembar daun jeruk
- bumbu halus :
- 8 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 buah cabe besar
- 20 buah cabe rawit (sesuai selera)
- 1/2 sachet terasi
- 3 sdm gula pasir
- secukupnya garam/kaldu bubuk
- bawang merah goreng(taburan)
Langkah
Goreng tempe dan bawang putih hingga kuning kecoklatan (mateng)sisihkan
Haluskan bumbu dengan sedikit air, tumis bumbu sampe air ny menyusut beri sedikit minyak,tambahkan daun jeruk, goreng sampe bumbu tidak terasa langu, beri kaldu bubuk dan gula, koreksi rasa, matikan kompor tunggu hingga agak dingin
Campur tempe dan bumbu aduk rata, taburi dengan bawang goreng, siap di sajikan
Makan pake nasi dan telur jg enak..dibikin cemilan pun enak
Demikianlah tadi Resep Sambel Goreng Tempe Kering, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sambel Goreng Tempe Kering diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambel Goreng Tempe Kering Dari devi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambel Goreng Tempe Kering Dari devi dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/02/resep-sambel-goreng-tempe-kering-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.