Resep Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL oleh Shepty Liestiowati
Dibawah ini adalah resep masakan Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL. Resep Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL yang dishare oleh Shepty Liestiowati bisa menjadi 2 porsi.
Resep Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- dough:
- 260 gr tepung terigu protein tinggi/cakra
- 1 sdm munjung tepung terigu protein rendah/kunci
- 3 gr ragi instan
- 20 gr gula pasir
- 160 gr susu cair+1 butir telur, kocok lepas
- 1 sdt garam halus (jgn munjung)
- 30 gr margarin
- Topping:
- 4 buah sosis ayam, rebus
- 1 buah jagung manis, sisir, rebus
- 5 sdm daging ayam suwir, cincang (optional)
- 2 buah cabai hijau besar/paprika
- 4 buah tomat cherry, iris tipis
- secukupnya bawang bombay, iris tipis
- saus:
- 2 sdm saus tomat
- 2 sdm saus bologneis siap pakai
- secukupnya mayonais
Langkah
-
Adonan dough: Campurkan tepung, ragi, dan gula. Aduk rata. Tuang campuran telur dan susu cair yg sdh dikocok. Uleni hingga kalis. beri garam dan margarine. Uleni lagi hingga kalis elastis. Bulatkan adonan. Tutup dg kain bersih. Diamkan 25 menit hingga adonan mengembang 2x lipat
-
Sementara itu siapkan toppingnya. Iris tipis bawang bombay, tomat cherry, cabai hijau (umumnya paprika, lg gak punya ??). Sosis dan jagungnya direbus dulu yaa..
-
Campurkan saus tomat dan saus bologneis instan.
-
Oles loyang dg margarine, dan tabur tepung tipis2
-
Setelah 25 menit. Tinju adonan yang sudah mengembang. Bagi jadi 2 bagian. Pipihkan dg rolling pin, tata di loyang pizza. Tusuk2 permukaannya dg garpu secara merata. Saya loyang bulat ukuran 26x7
-
Panaskan oven 180°C Saya pakai otang, dipanaskan 10 menit dg api sedang
-
Oles merata permukaannya dg campuran saus
-
Taburi topping. Suka2 aja menatanya yaakk.. hihi
-
Terakhir beri mayonais
-
Masukkan dlm oven, panggang 15-20 menit dg api sedang. Lakukan tes tusuk utk mengetahui tingkat kematangan
Demikianlah tadi Resep Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL Karya Shepty Liestiowati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pizza for Chicken Lover (Killer Soft Bread dough) ANTI GAGAL Karya Shepty Liestiowati dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/02/resep-pizza-for-chicken-lover-killer.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.