Resep Mocca blackforest cake kukus oleh Ethyy
Dibawah ini adalah cara memasak Mocca blackforest cake kukus. Resep Mocca blackforest cake kukus yang dishare oleh Ethyy bisa menjadi .
Resep Mocca blackforest cake kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 sdm tepung terigu (penuh)
- sedikit Garam
- 1 bks good day moccacino
- 2 butir telur
- 4 sdm gula pasir
- 3 sdm skm coklat
- Essence mocca
- 3 sdm minyak goreng
- 3 sdm margarin cair
- 1 1/2 sdt baking powder
- Topping :
- 1 bks whipping cream Pondan (pakai 1/2bks campur 100ml air)
- Buah cerry
- 1 bks DCC (parut sebagian)
Langkah
-
Panaskan kukusan dan olesi cetakan dengan margarin
-
Adonan cair : campur dan aduk rata telur,gula pasir sampai berbusa. Lanjut tambahkan skm,essence mocca,margarin cair,minyak goreng. Aduk rata
-
Adonan kering : campur dan ayak bersamaan tepung terigu,garam,bubuk good day moccacino,baking powder
-
Campur dan aduk rata bahan cair dan kering tadi sampai tercampur semua
-
Tuang dalam cetakan kukus selama 20 - 30 menit. Cek kematangan dengan lidi ya
-
Setelah matang,angkat dan diamkan. Klo sudah dingin bisa dihias
Itulah Resep Mocca blackforest cake kukus, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mocca blackforest cake kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mocca blackforest cake kukus Oleh Ethyy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mocca blackforest cake kukus Oleh Ethyy dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/02/resep-mocca-blackforest-cake-kukus-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.