Resep Pasta fetucini cabe bubuk & tuna oleh ummu rayyan
Dibawah ini adalah resep cara membuat Pasta fetucini cabe bubuk & tuna. Resep Pasta fetucini cabe bubuk & tuna yang dishare oleh ummu rayyan bisa menjadi .
Resep Pasta fetucini cabe bubuk & tuna
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bgks Pasta fetucini (boleh ganti spageti or yg lain)
- 1 kaleng Tuna in water / in olive oil (tuna kalengan apa aja)
- 1 buah Bawang bombai iris kotak2
- 4 sium bawang putih cingcang halus
- 1 sdm cabe bubuk (bon cabe juga boleh)
- 1 sdm oregano kering (beli di carefour mereknya lupa)
- secukupnya Garam/ royco
- secukupnya Minyak/mentega/minyak Zaitun
- 5 biji cabe rawit Merah iris (optional)
Langkah
-
Tumis bawang bombai n bawang putih sebentar gak usah sampe garing masukan tuna (biasanya tuna kalengan udah Ada miyaknya jadi pake minyak untuk tumis dikit aja kira2 1 sdm aja)
-
Tumis sampe tuna matang Baru masukan cabe bubuk, garam/royco kalo mau pake merica boleh terus masukan pasta n sedikit air rebusan pasta, kalo airnya hampir kering masukan Oregano dan cabe rawit masak sampe airnya kering
-
Sebelum tumis rebus dulu pastanya pake air dan sedikit garam Saya gak pake minyak buat rebus pasta karan, sambil Saya rebus pasta sambil tumis bumbu jadi ketika pasta mateng tiriskan dan masukan ke tulisan bumbu dijamin pastanya gak lengket
Itulah tadi Resep Pasta fetucini cabe bubuk & tuna, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pasta fetucini cabe bubuk & tuna diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pasta fetucini cabe bubuk & tuna Karya ummu rayyan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pasta fetucini cabe bubuk & tuna Karya ummu rayyan dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/12/resep-pasta-fetucini-cabe-bubuk-tuna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.