Resep Gurame Asam Manis By Rere Chan Pratama

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gurame Asam Manis By Rere Chan Pratama
  • Resep Gurame Asam Manis oleh Rere Chan Pratama

    Dibawah ini adalah cara memasak Gurame Asam Manis. Resep Gurame Asam Manis yang dishare oleh Rere Chan Pratama cukup untuk .



    resep Gurame Asam Manis


    Resep Gurame Asam Manis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 buah gurame kira2 700gr
    2. 1 buah nanas kecil
    3. 1 buah wortel
    4. 1 buah mentimun
    5. 2 batang bawang daun
    6. 1/2 buah bawang bombay
    7. 4 siung bawang merah
    8. 3 siung bawang putih
    9. Secukupnya saos sambel
    10. Secukupnya saos tomat
    11. Secukupnya garam, lada dan gula
    12. Secukupnya minyak untuk menggoreng
    13. Secukupnya maizena untuk membalut ikan

    Langkah

    1. Fillet gurame, pisahkan daging dan sisa duri. Iris2 dadu gurame yg sdh di fillet, masukan kdlm maizena yg sdh ditambahkan sdkt garam dan lada, lakukan sampai gurami habis

    2. Goreng gurame sampai kering, sisihkan

    3. Tumis semua bawang2an dan tambahkan semua saos dan sisa bumbu lainnya, tambahkan irisan wortel, nanas dan mentimun, masak hingga wortel matang

    4. Tata ikan gurame dan siram dgn saus asam manis




    Itulah Resep Gurame Asam Manis, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Gurame Asam Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gurame Asam Manis By Rere Chan Pratama diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gurame Asam Manis By Rere Chan Pratama dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/10/resep-gurame-asam-manis-by-rere-chan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.