Resep ?? Tumis Ati Pedes?? oleh Ummu Nafis-Hammam
Dibawah ini adalah cara membuat ?? Tumis Ati Pedes??. Resep ?? Tumis Ati Pedes?? yang ditulis Ummu Nafis-Hammam dapat disajikan .
Resep ?? Tumis Ati Pedes??
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg hati dan jantung sapi
- 10 buah jagung putren
- Segenggam buncis
- Secukupnya air
- ?? bumbu
- 5 butir bawang merah
- 3 butir bawang putih
- 1/2 buah bawang bombay
- 3 buah cabai ijo
- 3 buah cabai merah
- 7 buah cabai rawit
- 1/4 buah paprika hijau
- 1/4 buah paprika kuning
- Seruas jari jahe
- Sepotong lengkuas
- 2 lembar daun salam
- 1 sdm saos tiram
- Secukupnya gula merah dan garam
- Secukupnya air rebusan hati
- Secukupnya minyak goreng
Langkah
-
Geprek jahe dan lengkuas. Iris2 cabai-cabaian, bawang2an, dan paprika. Demikian juga sayur dipotong potong. Sisihkan
-
Rebus hati dan jantung sapi hingga lunak.
-
Tumis bumbu iris, daun salam dan bumbu geprek sampe harum.
-
Masukkan hati dan jantung oseng sebentar. Masukkan sayur dan beri air rebusan hati.
-
Masukkan saos tiram, gula merah, dan garam.
-
Masak hingga kuah menyusut. Sajikan
Itulah Resep ?? Tumis Ati Pedes??, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep ?? Tumis Ati Pedes?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep ?? Tumis Ati Pedes?? By Ummu Nafis-Hammam diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep ?? Tumis Ati Pedes?? By Ummu Nafis-Hammam dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/09/resep-tumis-ati-pedes-by-ummu-nafis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.