Resep Donat ubi oleh Lika Kurnia Asri
Dibawah ini adalah cara memasak Donat ubi. Resep Donat ubi yang dibuat oleh Lika Kurnia Asri bisa menjadi .
Resep Donat ubi
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gr tepung
- 1 bh ubi ukuran sedang, kukus, tumbuk
- 3 sdm susu bubuk
- 2 sdm penuh gula pasir
- 2 kuning telur
- 1 sdt ragi instan (larutkan dengan 50 ml air suam smp berbuih)
- 1 sdt garam
- 50 gr butter
Cara Membuat
-
Masukkan ubi tumbuk, gula, kuning telur, air ragi yang sdh berbuih. tambahkan tepung, aduk hingga kalis (lengket kasih tepung lagi, kering tambah air ??) tambahkan butter dan garam aduk rata, bulatkan diamkan 30 menit. tutup serbet.
-
Tinju adonan, keluarkan gasnya. bagi menjadi 2 bagian sama besar, dr masing2 bulatan, bagi lagi 2, begitu seterusnya sampai ukuran yg diinginkan (sy 16 bulatan). diamkan hingga mengembang & ringan. goreng dengan minyak panas tp apinya kecil saja 1x balikan hingga golden brown. angkat.
-
Donat ubi kuning polosan siap di kasih isian/topping.
-
Ini topping campuran susu, coklat bubuk, dan gula halus.
-
8/9/17 : ini yang isian coklat button, sy pake 2 keping beryl's
-
Ini yg isian cream cheese + gula halus + bubuk green tea
Itulah tadi Resep Donat ubi, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Donat ubi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat ubi Dari Lika Kurnia Asri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donat ubi Dari Lika Kurnia Asri dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/09/resep-donat-ubi-dari-lika-kurnia-asri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.