Resep Brownies kukus tepung beras (eggless) oleh Anik wina
Berikut ini cara memasak Brownies kukus tepung beras (eggless). Resep Brownies kukus tepung beras (eggless) yang dibuat oleh Anik wina dapat disajikan .
Resep Brownies kukus tepung beras (eggless)
Porsi:
Bahan-bahan
- 70 gr tepung beras
- 50 gr gula halus
- 30 gr coklat bubuk
- 1 sdt baking powder
- 130 ml susu cair
- 30 gr dark cooking chocolate (lelehkan)
Langkah
-
Panaskan kukusan bungkus dengan serbet bersih tutupnya
-
Dalam wadah campur dan ayak jadi satu tepung, gula halus, coklat bubuk dan baking powder hingga rata
-
Tuang susu cair sedikit" aduk dengan balon whisk
-
Masukkan lelehan dcc dan aduk rata hingga licin
-
Tuang ke cetakan bolkus atau muffin seperti saya, taruh kertas cup dalamnya lalu tuang adonan 3/4 tinggi cetakan saja
-
Lalu kukus api besar selama 15 menit. jangan buka tutup kukusan sebelum 15 menit
-
Angkat dan sajikan saat hangat lebih enak
Itulah tadi Resep Brownies kukus tepung beras (eggless), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Brownies kukus tepung beras (eggless) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brownies kukus tepung beras (eggless) Oleh Anik wina diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Brownies kukus tepung beras (eggless) Oleh Anik wina dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/09/resep-brownies-kukus-tepung-beras.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.