Resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama oleh Yosephine
Dibawah ini adalah resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama. Resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama yang dibuat oleh Yosephine bisa jadi 5 porsi.
Resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 1 buah wortel
- 1 biji kentang
- 1/4 kol putih
- 2 pcs buncis
- 1 buah tomat merah
- 1 batang bawang daun
- 1 batang seledri
- 1 pcs paha ayam
- 3 pcs bawang merah
- 3 pcs bawang putih
- 1/4 buah pala
- 1/2 sdt lada putih
- 1 ruas jahe putih
- 2 lembar daun salam
- secukupnya Garam
- 1/2 bungkus royko rasa ayam
Langkah
-
Rebus paha ayam bersama dengan daun salam dan jahe yang digeprek, rebus hingga kaldu paha ayam tersebut keluar.
-
Haluskan bawang merah, bawang putih, lada dan buah pala hingga halus. Tumis dengan minyak secukupnya. Sisihkan.
-
Masukan wortel, kentang dalam rebusan kaldu ayam hingga setengah matang, kemudian masukan kol dan buncis hingga matang. Masukan tumisan bumbu dan aduk hingga rata.
-
Masukan tomat, bawang daun dan seledri. Matikan api dan sajikan dengan emping. Its so yummy ??????
Demikianlah Resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama By Yosephine diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Sop Ayam Resep si Mama By Yosephine dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/07/resep-sayur-sop-ayam-resep-si-mama-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.